Mengapa Perempuan Wajib Merawat Miss V Sejak Dini? Ini Penyebabnya

By Grace Kencana Pranata, Rabu, 6 Maret 2024 | 16:45 WIB
Ilustrasi merawat miss v (dok. Stylo Indonesia)

Itulah hal-hal yang menjadi penyebab mengapa perempuan wajib lebih peka untuk merawat area miss v.

Baca Juga: Selangkangan Miss V Jadi Putih dan Kinclong Pakai Perawatan Mudah Ini

 

Untuk menjaga kebersihan miss v, kamu bisa mengugnakan air bersih saat mandi atau ketika sedang membersihkan diri.

Kamu cukup menggunakan air saja untuk membilas area miss v tanpa tambahan sabun lagi.

Jika kamu perlu sabun pembersih miss v, mintalah rekomendasi dari dokter dan atas saran dari dokter ya, Stylovers. (*)