Tips Makeup Tahan Lama Mulai dari Sahur Hingga Bukber, Flawless Sepanjang Hari

By Layla Ekrep, Rabu, 6 Maret 2024 | 15:10 WIB
Makeup tahan lama saat puasa (doc. Stylo Indonesia)

Aplikasikan primer di seluruh wajah atau hanya di area yang sering berminyak.

Pilih Foundation yang Tepat

Gunakan foundation yang memiliki formula tahan lama dan sesuai dengan jenis kulit.

Untuk hasil terbaik, aplikasikan dengan spons makeup dan tepuk-tepuk hingga merata.

Set dengan Bedak

Setelah foundation, aplikasikan bedak tabur atau bedak padat untuk mengunci makeup.

Ini akan membantu mengontrol minyak dan menjaga makeup tetap matte.

Baca Juga: Kenapa Muncul Jerawat Setelah Pakai Makeup? Ini Penyebabnya!

Produk Waterproof

Gunakan produk makeup yang waterproof, terutama untuk eyeliner dan maskara.

Ini akan mencegah makeup kamu luntur atau berantakan saat berbuka puasa.

Blush On dan Highlighter