Tapi bagaimana ya cara meraciknya?
Untuk menghilangkan kantung mata tersebut, Stylovers hanya perlu menyiapkan bahan berikut.
Bahan:
- Mentega- Stroberi
Cara membuat:
- Hancurkan stroberi sampai cukup halus.
- Campurkan semua bahannya.
- Lalu oleskan di bagian mata secara merata.
- Diamkan semalaman.
- Keesokan paginya bilas dengan air bersih.
Dijamin setelah itu, akan kaget melihat hasilnya.
Nggak perlu skincare apalagi operasi.
Mudah kan menghilangkan kantung mata dengan mentega?
Yuk, sekarang giliran Stylovers yang mencobanya. (*)
#SemuaBisaCantik