Sering Kentut Tanda Penyakit Apa, Awas Ada Bahaya yang Mengintai

By Grace Kencana Pranata, Minggu, 18 Februari 2024 | 23:10 WIB
Ilustrasi kentut (medicalnewstoday.com/)

Infeksi usus, terutama yang disebabkan oleh bakteri atau parasit, dapat menyebabkan gejala seperti kentut berlebihan.

Wah, ternyata ada beragam ya, permasalahan yang mungkin mengintai jika kamu mengalami kentut yang berlebihan.

Apabila kentut yang kamu keluarkan frekuensinya mencurigakan, seperti terlalu banyak, dan diikuti rasa sakit perut, serta perubahan pola buang air besar, segeralah konsultasi ke dokter.

Baca Juga: Kentut dari Miss V Normal atau Tidak? Begini Penjelasannya!

 

Jika ada gejala yang mengkhawatirkan, dokter akan mendiagnosa dan memberikan perawatan yang tepat untuk mengatasi permasalahan kentut berlebihan tersebut. (*)