Keputihan Sebelum Haid Seperti Apa? Cari Tahu Selengkapnya Seputar PMS

By Grace Kencana Pranata, Senin, 15 Januari 2024 | 14:47 WIB
Ilustrasi miss v (dok. Stylo Indonesia)

Stylo Indonesia - Keluarnya keputihan dari miss v merupakan hal yang wajar dialami perempuan.

Biasanya keputihan keluar berfungsi untuk melumaskan area vagina.

Selain itu, keputihan bisa menjadi tanda kalau area vagina sedang membersihkan dirinya sendiri.

Yap, itulah beberapa penyebab dari keluarnya keputihan dari miss v.

Ketika masa menjelang menstruasi tiba, ternyata area miss v juga turut mengeluarkan keputihan, loh, Stylovers.

Keputihan sebelum haid biasanya memiliki ciri-ciri khusus.

Seperti apa tandanya? Langsung saja simak selengkapnya berikut ini, yuk, Stylovers!

Warna dan konsistensi keputihan

Biasanya jelang haid, keluarnya keputihan akan bervariasi warnanya.

Bisa saja berwarna putih atau kekuningan.

Kemudian, untuk konsistensinya bisa cair atau mungking agak kental, tergantung pada siklus menstruasi.

Volume