Perlukah Pakai Conditioner Setiap Hari Agar Rambut Halus dan Berkilau?

By Livia, Selasa, 12 Desember 2023 | 10:00 WIB
Ilustrasi rambut halus dan berkilau. (shutterstock.com)

Caranya, aplikasikan conditioner dari tengah batang rambut hingga ujung bawah rambut langsung setelah keramas, diamkan beberapa saat dan bilas dengan air hingga bersih.

Alhasil, rambut halus, berkilau dan mudah diatur menggunakan conditioner sesuai jenis rambut yang dimiliki secara rutin.(*)

Baca Juga: Rekomendasi Hair Care Ampuh Mengatasi Rambut Kusut di Bawah Rp 50 Ribu