2. Seca Polyhydroxy Acid Mild Exfoliating Toner
Toner dari Seca ini mengandung Polyhydroxy Acid (PHA) sebesar 3%, niacinamide, serta aloe barbadensis leaf extract.
Karena hanya mengandalkan PHA sebagai kandungan eksfoliasi utama, toner dari Seca tergolong ringan yang tertulis jelas pada kemasan (mild exfoliation).
Walau ringan, produk ini tetap dapat merawat kulit dengan meratakan warna hingga tekstur kulit.
Harga toner Seca ukuran 30ml adalah Rp35 ribuan.
3. Lysca Daily Exfoliating Toner
Toner dari Lysca memiliki perpaduan kandungan PHA + AHA-BHA natural.
Selain tiga kandungan tersebut, toner ini juga diklaim mengandung centella asiatica, licorice, rosemary, dan masih banyak lagi.
Dikemas dengan ukuran 100ml, toner eksfoliasi dari Lysca memiliki harga sekitar Rp49 ribuan.
Baca Juga: Manfaat Ajaib Exfoliating Toner untuk Mengatasi Ketiak Hitam dan Bau
(*)