Berapa Lama Sunscreen Meresap dan Bertahan? Ketahui Faktor Ini!

By Novita Ibnati Awalia, Senin, 16 Oktober 2023 | 12:50 WIB
ilustrasi sunscreen (freepik.com)

Dalam kasus ini, penting untuk mengaplikasikan ulang setelah beraktivitas fisik yang membuat berkeringat atau setelah berenang.

2. Pakaian

Meskipun sunscreen tahan air, sebagian besar akan terhapus saat kita mengeringkan diri dengan handuk.

Oleh karena itu, segera setelah mengeringkan diri, penting untuk mengaplikasikan kembali sunscreen.

3. Aktivitas Harian

Aktivitas harian seperti menggosok atau mengelap kulit dapat mengurangi efektivitas sunscreen.

Oleh karena itu, penting untuk menghindari kontak yang berlebihan dengan kulit setelah mengenakan sunscreen. (*)

#SemuaBisaCantik