5 Cara Mencerahkan Kulit Wajah, Ampuh Langsung Mulus Glowing!

By Dinda Tiara Alfianti, Jumat, 29 September 2023 | 07:20 WIB
Cara mencerahkan kulit wajah (Freepik)

3. Eksfoliasi

Neogen Dermalogy Bio-Peel Gauze Peeling Lemon (Shopee)

Lakukan eksfoliasi ringan satu atau dua kali seminggu untuk menghilangkan sel-sel kulit mati dan merangsang regenerasi kulit yang lebih cerah.

Kamu bisa menggunakan Neogen Dermalogy Bio-Peel Gauze Peeling Lemon untuk mengeksfoliasi kulit kamu.

Produk ini mengandung serum yang kaya akan vitamin C.

Vitamin C berperan sebagai antioksidan serta mampu mencerahkan kulit kamu yang kusam.

Di samping itu, terdapat kandungan AHA untuk membantu melepaskan kulit mati sehingga kulit jadi lebih sehat.

4. Konsumsi makanan sehat

Konsumsi makanan sehat (Capture Istock)

Makan makanan yang kaya akan antioksidan seperti buah-buahan dan sayuran dapat membantu kulit kamu tetap sehat dan cerah.

5. Minum banyak air

Minum banyak air putih (Freepik)

Kehidratan yang cukup penting untuk kulit yang sehat.

Pastikan kamu cukup minum air setiap hari.

Selamat mencoba Stylovers! (*)