4 Cara Aman Mengatasi Bibir Mengelupas Pecah-pecah, Jangan Dikelopek!

By Marsha Ayu, Rabu, 6 September 2023 | 15:42 WIB
Ini dia cara mengatasi bibir kering mengelupas! (freepik.com)

Eksfoliasi dapat dilakukan untuk mengangkat sel-sel kulit mati yang sudah mengelupas dari permukaan bibir.

Tidak perlu melakukan eksfoliasi kasar, Stylovers bisa lakukan eksfoliasi ringan menggunakan lip scrub.

Selain lip scrub, bisa juga gunakan lip mask dan gosok-gosok permukaan bibir menggunakan tisu.

3. Minum Air yang Cukup

Cara paling penting dalam mengembalikan hidrasi tubuh adalah dengan minum air yang cukup.

Jika tubuh telah terhidrasi dengan baik, bibir kering mengelupas bisa terhindari.

4. Hindari Melembapkan Bibir dengan Air Liur

Saat bibir sudah dalam kondisi mengelupas, jangan pernah basahkan bibir menggunakan air liur.

Air liur hanya akan membuat bibir menjadi lebih kering, sehingga proses penyembuhan bibir mengelupas menjadi lebih lama.

5. Gunakan Humidifier

Cara terakhir yang bisa Stylovers lakukan adalah dengan menjaga kelembapan ruangan.

Bisa gunakan humidifier agak kondisi ruangan tidak kering yang dapat memperparah kondisi bibir mengelupas.

Baca Juga: Mengapa Kulit Wajah Mengelupas? Kenali Penyebab Hingga Gejala Penyakit

(*)