#2. Baking soda
Campurkan baking soda secukupnya dan air hingga membentuk tekstur pasta yang kental.
Oleskan pasta tersebut pada sol sepatu dan gosok menggunakan sikat gigi atau kain yang halus.
Biarkan selama beberapa menit, lalu bilas menggunakan air bersih.
Baking soda mempunyai sifat sebagai pemutih alami yang bisa membantu menghilangkan noda dari sol sepatu.
#3. Cuka putih
Basahi kain menggunakan cuka putih lalu gosoklah pada sol sepatu yang kotor.
Gosok secara lembut sampai noda hilang.
Cuka putih mempunyai sifat sebagai pemutih dan juga bisa membantu membersihkan sol sepatu.
#4. Pemutih sepatu khusus
Baca Juga: Cara Memutihkan Sepatu Converse yang Menguning, Cuci di Rumah Aja!