Pengobatan Isotretinoin untuk Jerawat, Simak Cara dan Efek Sampingnya

By Cerysa Nur Insani, Senin, 8 Mei 2023 | 15:15 WIB
Pengobatan Isotretinoin untuk Jerawat, Simak Cara dan Efek Sampingnya (Freepik)

Pengobatan isotretinoin tidak untuk ibu hamil, ibu menyusui, atau perempuan yang sedang merencanakan kehamilan.

Sebab, dapat berbahaya bagi janin dan bayi.

Stylovers bisa berkonsultasi dengan dokter kulit untuk mendapatkan penanganan yang aman untuk jerawat bagi ibu hamil dan menyusui.

#2. Menyebabkan kulit kering

Sebab ia bekerja dengan mengurangi produksi minyak oleh kulit, isotretinoin bisa menyebabkan kulit, bibir, hidung, hingga mata kering.

Efek ini mungkin akan terasa tidak nyaman.

Namun, tentunya bisa diatasi dengan menggunakan pelembap sesuai anjuran dokter.

#3. Kulit lebih sensitif terhadap sinar matahari

Isotretinoin bisa membuat kulit lebih sensitif terhadap paparan sinar matahari dan lebih mudah terbakar.

Oleh sebab itu, Stylovers perlu menggunakan sunscreen dengan SPF tinggi untuk melindungi kulit.

Selain itu, tentunya perlu menghindari paparan sinar matahari langsung atau menggunakan pakaian yang lebih tertutup.

Baca Juga: Cara Buat Masker Alami untuk Jerawat dan Manfaatnya Menurut Ahli!

Nah, itu dia Stylovers penjelasan soal pengobatan isotretinoin untuk jerawat. Jika merasa pengobatan ini adalah yang kamu perlukan, silakan berkonsultasi ke dokter kulit ya! (*)

#SemuaBisaCantik

Baca Juga: Cara Buat Masker Alami untuk Jerawat dan Manfaatnya Menurut Ahli!