Cara Memutihkan Tangan Secara Alami dengan 4 Bahan yang Terjangkau!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 18 April 2023 | 14:20 WIB
Cara Memutihkan Tangan Secara Alami (Freepik)

Diamkan selama 15 menit lalu bilas dengan air hingga bersih, Stylovers bisa ulangi perawatan ini secara rutin hingga mendapatkan hasil yang diinginkan.

#2. Air mawar

Air mawar bisa digunakan untuk membersihkan kulit dengan baik lho, Stylovers.

Stylovers hanya membutuhkan sekitar 2 sendok teh air mawar untuk melakukan perawatan ini.

Caranya melakukannya mudah, cukup basahi kapas dengan air mawar dan aplikasikan pada kulit tangan Stylovers.

#3. Yoghurt

Yoghurt memiliki kandungan lactic acid yang sangat efektif untuk mencerahkan kulit, termasuk kulit tangan.

Caranya mudah lho, aplikasikan saja yoghurt pada kulit tangan Stylovers, biarkan selama 15 menit, lalu bilas dengan air hingga bersih.

Stylovers juga bisa menambahkan madu untuk meningkatkan efek dari perawatan ini.

#4. Tomat

Baca Juga: Cara Memutihkan Kulit Secara Alami dengan 4 Pilihan Bahan yang Mudah!