Underrated, 4 Rekomendasi Serum Ferulic Acid untuk Mencerahkan Kulit!

By Marsha Ayu, Senin, 3 April 2023 | 17:45 WIB
Ini dia 4 rekomendasi serum ferulic acid untuk mencerahkan kulit! (Freepik)

Ada tiga kandungan utama dari serum ini, yaitu Ethyl Ascorbic Acid (EAA) 2% atau vitamin C, ferulic acid, dan hyalucomplex-10.

Tak hanya dapat mencerahkan kulit, produk ini juga diklaim dapat melindungi kulit dari radikal bebas, loh!

Dipercaya dapat memberikan hasil dalam 2 minggu penggunaan, serum ferulic acid dari Whitelab dibandrol harga Rp75 ribuan.

2. Somethinc Lemonade Waterless Serum - 20ml

Rekomendasi serum ferulic acid: Somethinc Lemonade Waterless Serum. (somethinc.com)

Mirip seperti serum sebelumnya, serum dari Somethinc juga mengandung EAA (vitamin C) dan ferulic acid di dalamnya.

Selain itu, serum dari Somethinc ini juga dilengkapi dengan 67% ekstrak lemon Jeju yang membantu eksfoliasi dan antioksidan tambahan.

Serum ini juga dilengkapi dengan kandungan yang memberikan hidrasi, seperti N-acetyl glucosamine.

Aman untuk semua jenis kulit, serum ferulic acid dari Somethinc ini dibandrol harga Rp125 ribu.

Baca Juga: Skincare Glycolic Acid untuk Mengobati Jerawat, Memang Bisa?

3. eBright Skin Serum Holygrail - 20ml