4 Rekomendasi Tunik Batik untuk Lebaran 2023, Desain Modern Anti Kuno!

By Marsha Ayu, Selasa, 28 Maret 2023 | 14:00 WIB
Ini dia rekomendasi tunik batik untuk Lebaran! ()

Tunik dari Elshanum ini dibuat menggunakan batik print dengan gaya modern etnik.

Tunik batik ini memiliki kerah V yang mungkin bisa dipadukan dengan manset untuk Stylovers yang mengenakan hijab.

Tunik batik berwarna hitam dari Elshanum ini, dibandrol dengan harga Rp210 ribu.

4. Batik Arustaya - Felicity Freya Tunik Batik

Rekomendasi tunik batik untuk Lebaran 2023. (zalora.co.id)

Tunik batik print dari Arustaya ini memiliki desain klasik yang eye-catching.

Klaimnya, tunik batik ini dibuat menggunakan bahan katun prima yang merupakan katun terhalus nomor 2.

Dengan detail leher tinggi, tunik batik dari Arustaya ini memiliki harga sekitar Rp210 ribu.

Baca Juga: Rekomendasi Rok Hijab Premium Murah Untuk Lebaran, Mulai Rp20 Ribuan!

(*)