5 Rekomendasi Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu, Bye Gigi Kuning!

By Cerysa Nur Insani, Jumat, 17 Maret 2023 | 09:35 WIB
Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu (Freepik)

Go Smile Bright Me Smile Toothpaste bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Go Smile dengan harga Rp 28.000 untuk kemasan tube ukuran 100 gram.

Baca Juga: Amankah Pakai Pasta Gigi Untuk Mengatasi Jerawat? Simak Faktanya!

#4. Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu: Click Natural Toothpaste Whitening + All Out Protection

Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu: Click Natural Toothpaste Whitening + All Out Protection (shopee.co.id)

Merupakan pasta gigi yang diformulasikan secara khusus dengan kandungan garam pink Himalaya alami sebagai bahan aktif alami.

Juga mengandung bahan aktif unggulan lainnya yang dapat memberi perlindungan total untuk gigi dan gusi.

Seperti membantu memutihkan gigi, mencegah gigi berlubang, mencegah bau mulut, serta merawat kesehatan gusi.

Dengan rasa peach mint yang unik dan menyegarkan.

Click Natural Toothpaste Whitening + All Out Protection bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Click dengan harga Rp 40.000 untuk kemasan tube ukuran 100 gram.

#5. Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu: Colgate Optic White

Pasta Gigi Pemutih di Bawah Rp 50 Ribu: Colgate Optic White (hdmall.id)

Merupakan pasta gigi dengan pemutih mikro mint dan mineral yang membantu menghilangkan noda dari permukaan gigi.

Membersihkan dan memutihkan permukaan gigi dengan aman, sekaligus memberikan perlindungan dari gigi berlubang.

Colgate Optic White bisa didapatkan di supermarket dengan harga Rp 49.000 untuk kemasan tube ukuran 100 gram.

Nah, itu dia Stylovers rekomendasi pasta gigi pemutih di bawah Rp 50 ribu. Mana yang jadi pilihanmu? (*)

#SemuaBisaCantik

Baca Juga: 3 Rekomendasi Pasta Gigi untuk Gigi Ngilu Akibat Gigi Sensitif!