Stylo Indonesia - Cara menghilangkan jerawat di kulit wajah jadi salah satu hal yang sering dipertanyakan perempuan.
Berbagai cara menghilangkan jerawat bisa kamu lakukan nih, Stylovers!
Mulai dari cara menghilangkan jerawat di klinik kecantikan hingga menggunakan skincare mahal.
Tak hanya itu, kamu juga bisa melakukan cara menghilangkan jerawat dengan bahan alami yang ada di rumah.
Misalnya saja cara menghilangkan jerawat dengan minyak zaitun.
Seperti yang Stylo Indonesia telusuri dari berbagai sumber, minyak zaitun dapat jadi cara menghilangkan jerawat karena kandungan vitamin antioksidan di dalamnya.
Selain itu, minyak zaitu juga bisa melawan bakteri dan membuat kulit jadi lebih lembap.
Caranya mudah banget nih, Stylovers!
Pertama, siapkan minyak zaitun atau campurkan minyak alami ini dengan minyak lain sesuai keinginan kamu.
Kemudian, tuangkan minyak zaitun ke telapak tangan.
Baca Juga: Jangan Sampai Wajah Bopeng! Ini 4 Rekomendasi Serum untuk Hilangkan Jerawat dan Bekasnya