Buka dari pagi hingga pukul 20.00, dan harga yang ditawarkan juga beragam yakni mulai Rp16.000an hingga Rp57.000.
Rekomendasi Kuliner Bandung yang Harus Disambangi Saat Berkunjung, Nikmat! - Sate DJ
Selanjutnya adalah Sate DJ yang tidak boleh ketinggalan saat Stylovers mengunjungi Bandung.
Tempat makan ini juga sangat ramai dikunjungi karena cita rasa yang sungguh nikmat dan pasti rasanya juga terjangkau.
Ukuran satenya cukup besar dan pastinya mengenyangkan, cocok untuk kamu si pecinta sate!
Perpaduan rasa asin dan juga gurih sangat berpadu sempurna, dagingnya dibakar hingga kering namun tekstur dalamnya masih juicy.
Penasaran? Yuk langsung sambangi Sate DJ, Stylovers!
Rekomendasi Kuliner Bandung yang Harus Disambangi Saat Berkunjung, Nikmat! - Iga Bakar Si Jangkung
Terakhir adalah Iga Bakar Si Jangkung sebagai rekomendasi kuliner Bandung yang juga wajib dikunjungi.
Baca Juga: Tempat Makan Bakso di Jakarta, Bakso Sapi Cwan-In yang Kekinian, Bisa Pesan Online, Loh!
Buka dari pukul 11.00-21.00, kamu akan merasakan cita rasa iga bakar yang manis, gurih, asin, dan tentunya empuk!
Tersedia menu iga bakar sapi, kambing, hingga tongseng yang harganya tentu saja masih sangat ramah dikantong.
Pokoknya, ke Bandung tidak sempurna kalau Stylovers belum kesini, cobain yuk! (*)