Cara Membersihkan Spons Makeup yang Tepat, Mudah Banget!

By Livia, Jumat, 7 Oktober 2022 | 10:00 WIB
Cara membersihkan spons makeup yang tepat, mudah banget! (pinterest.com)

Setelahnya, gosok dan peras sisa makeup pada spons makeup sembari dibilas dengan air bersih.

Setelahnya, peras dan bilas dengan air bersih beberapa kali kembali agar spons makeup bersih optimal.

Jangan lupa selalu keringkan spons makeup di atas tisu agar bersih optimal dan tidak berbau.

Bersihkan spons makeup minimal sekali seminggu secara rutin agar terhindar dari masalah kulit, seperti gatal, iritasi hingga jerawat.(*)

Baca Juga: Efek Gunakan Aplikator Makeup yang Kotor, Penyebab Jerawat Hingga Infeksi Virus!