Cara Menghilangkan Jerawat Tanpa Mata Alias Blind Pimple Secara Alami!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 4 Oktober 2022 | 12:45 WIB
Cara Menghilangkan Jerawat Tanpa Mata (healthline.com)

Kompres hangat dapat membantu mengurangi rasa sakit dari jerawat.

Cara ini juga bermanfaat begitu jerawat mulai terbentuk.

Gunakan kompres hangat selama 10 hingga 15 menit sebanyak 3 sampai 4 kali dalam sehari.

Cara ini juga membantu jerawat lebih cepat sembuh.

#4. Gunakan acne patch

Acne patch adalah plester kecil yang bisa digunakan langsung pada jerawat tanpa mata.

Acne patch biasanya memiliki kandungan yang dapat melawan jerawat, seperti salicylic acid.

Acne patch bisa dibeli secara online ataupun di apotek.

Pastikan Stylovers mengikuti petunjuk penggunaannya dengan tepat.

#5. Gunakan tea tree oil

Baca Juga: 4 Cara Menghilangkan Jerawat Punggung dengan Bahan Alami, Gampang!

Tea tree oil memiliki kandungan yang bersifat antimikroba dan bisa menjadi alternatif yang lebih lembut dari antibiotik atau perawatan over-the-counter lainnya.