Gaya bak E-Girl, Ranty Maria Kejutkan Netizen dengan Gaya Eksentrik yang Baru! Seperti Apa Gayanya?

By Novita Ibnati Awalia, Rabu, 28 September 2022 | 18:20 WIB

Ia tampil bak e-girl di Internet dengan gaya makeupnya.

Bahkan ia totalitas dengan gaya rambut curly dengan dua kepang kecil di bagian depan.

gaya e-girl ala Ranty Maria (Instagram.com/rantymaria)

Mengenakan dress tanpa strap, Ranty Maria terlihat elegan dengan warna hitam.

Ia mengambil dua potret dirinya dengan gaya makeup unik ini.

Menariknya, ia mengenakan bulu mata berjarak yang membuat gayanya bak boneka.

gaya e-girl ala Ranty Maria (Instagram.com/rantymaria)

Blush on di atas pipi memberi kesan cute dipadukan dengan warna lipstik pink muda.

Makeup mata dengan eyeshadow warna ungu membuat Ranty Maria terkesan bak e-girl.

Overall, gayanya tetap terlihat menawan meski dengan gaya makeup yang cukup eksentrik.

Baca Juga: Dikabarkan Akan Menikah Muda, Ranty Maria Bikin Kaget Netizen Saat Unggah Foto Kenakan Gaun Pengantin!