Kamu bisa check in mulai dari pukul 14:00 WIB dan check out di pukul 12:00 WIB.
3. Rekomendasi Glamping Instagramable di Lembang Cocok untuk Staycation: Glamping Lakeside Rancabali
Pengalaman berkemah di pinggiran danau bisa banget kamu rasain jika mengunjungi Glamping Lakeside Rancabali.
Tentunya pemandangan alam di sini nggak akan kalah cantik dengan hotel estetik di kota-kota besar.
Baca Juga: Rekomendasi Glamping Instagrammable di Semarang buat Staycation Seru Terjangkau!
Harga yang ditawarkan untuk menginap di tempat ini berbeda-beda Stylovers, tergantung dengan jenis tenda hingga pemandangan alam yang kamu dapatkan.
Range harga yang ditawarkan untuk menginap di sini mulai dari Rp1.1 jutaan hingga Rp2 jutaan.
Jika tertarik langsung aja kunjungi Jalan Situ Patengan, Rancabali, Bandung.
Nah di antara ketiga pilihan glamping Lembang ini Stylovers suka yang mana nih? (*)