4 Pilihan Serum Anti Aging Mengandung Peptide, di Bawah Rp 150 Ribu!

By Cerysa Nur Insani, Jumat, 17 Juni 2022 | 09:35 WIB
Serum Anti Aging Mengandung Peptide (Freepik)

Stylo Indonesia - Stylovers, mencari rekomendasi serum anti aging mengandung peptide?

Rekomendasi serum anti aging mengandung peptide ini bisa mencegah munculnya tanda-tanda penuaan di kulitmu.

Tentunya ada sejumlah produk serum anti aging mengandung peptide yang bisa direkomendasikan.

Yuk, intip ada apa saja rekomendasi serum anti aging mengandung peptide berikut ini!

Harganya juga cukup terjangkau, semuanya di bawah Rp 150 ribu, lho!

#1. Serum Anti Aging Mengandung Peptide: Everwhite Peptide Anti Aging Serum

Serum Anti Aging Mengandung Peptide: Everwhite Peptide Anti Aging Serum (Shopee)

Serum ini diperkaya dengan kandungan Matrixyl®3000 Peptide yang berfungsi untuk menyamarkan kerutan dan garis halus pada wajah serta meningkatkan kekenyalan kulit.

Dengan hyaluronate yang berfungsi untuk melembapkan dan mengenyalkan kulit serta mengurangi tanda-tanda penuaan.

Juga mengandung kolagen  yang berfungsi untuk membantu merawat kehalusan dan kelembutan kulit serta membantu merawat kekenyalan kulit.

Baca Juga: Menolak Tua! 4 Serum Anti Aging Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda di Bawah Rp 100 Ribu