Wajib Punya! 4 Aplikasi Smartphone yang Bikin Perjalanan Liburan Aman dan Nyaman

By Astria Putri Nurmaya, Sabtu, 28 Mei 2022 | 18:16 WIB
Wajib Punya! 4 Aplikasi Smartphone yang Bikin Perjalanan Liburan Aman dan Nyaman (Freepik.com)

Karena kita nggak akan tahu apa aja yang akan terjadi di perjalanan liburan kita kali ini, misalnya bisa saja jalan yang biasa dilalui ditutup dan mengharuskan kita mencari jalan alternatif lain.

Nah berikut beberapa aplikasi penunjuk arah yang populer dan bisa kamu unduh untuk liburan aman, Google Maps, Waze, Here WeGo, hingga Navigator.

2. Aplikasi Smartphone yang Bikin Perjalanan Liburan Aman dan Nyaman - Aplikasi Layanan Kesehatan

Meskipun angka status siaga Covid-19 sudah diturunkan ke level rendah.

Namun kita tetap perlu menerapkan sejumlah peraturan untuk mengantisipasi lonjakan kasus Covid-19.

Salah satunya dengan mengunduh aplikasi PeduliLindungi, dengan aplikasi ini kita bisa masuk ke tempat liburan dengan aman dan nyaman.

Jadi nggak khawatir berlebihan lagi akan terpapar virus Covid-19 di tempat liburan.

Karena tempat liburan yang kita datangi sudah menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 4 Fitur Kamera Smartphone yang Bikin Momen Liburan Terlihat Estetik

3. Aplikasi Smartphone yang Bikin Perjalanan Liburan Aman dan Nyaman - Aplikasi Traveling

Untuk mendapatkan liburan aman kamu perlu download beberapa aplikasi traveling.