Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan 3 Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu

By Cerysa Nur Insani, Sabtu, 28 Mei 2022 | 11:50 WIB
Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu (Freepik)

Safi Hair Xpert Repair Serum for Damage Hair bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Safi dengan harga Rp 71.000 untuk kemasan botol pump ukuran 50 ml.

#2. Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu: Azarine Hair Serum Nutrigrow Aloe Vera

Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu: Azarine Hair Serum Nutrigrow Aloe Vera (shopee.co.id)

Merupakan serum rambut dengan teknologi Stem Cell.

Berfungsi untuk menstimulasi pertumbuhan rambut baru, menebalkan rambut, memperkuat akar rambut, dan menutrisi kulit kepala.

Azarine Hair Serum Nutrigrow Aloe Vera bisa didapatkan melalui toko online dengan harga Rp 60.000 untuk kemasan botol pipet ukuran 20 ml.

#3. Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu: Miranda Hair Serum Kukui Nut Oil

Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Serum Rambut di Bawah Rp100 Ribu: Miranda Hair Serum Kukui Nut Oil (Shopee)

Merupakan serum rambut yang berfungsi untuk membantu melindungi rambut dari efek kerusakan akibat paparan sinar matahari dan produk rambut.

Juga dapat melemaskan rambut sehingga tidak mudah kusut serta membuat rambut menjadi lebih berkilau.

Dengan kandungan argan Maroko yang berfungsi untuk merawat rambut secara sempurna dengan merevitalisasi rambut dan memberikan kelembapan optimal.

Bermanfaat untuk mengatasi masalah rambut rusak kembali berkilau, halus, dan lembut.

Miranda Hair Serum Kukui Nut Oil bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Miranda dengan harga Rp 47.500 untuk kemasan botol pump ukuran 100 ml.

Nah, itu dia Stylovers rekomendasi serum rambut di bawah Rp 100 ribu sebagai cara mengatasi rambut rontok. Mana yang jadi pilihanmu? (*)

#SemuaBisaCantik

Baca Juga: 3 Rekomendasi Hair Tonic untuk Atasi Rambut Rontok di Bawah Rp 50 Ribu