Cara Pakai Pensil Alis Bikin Alis Cetar Tahan Lama yang Tepat

By Livia, Rabu, 4 Mei 2022 | 09:00 WIB
Cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat. (istockphoto.com)

Stylo Indonesia - Bagaimana cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat?

Menjadi salah satu kunci tampil cantik sempurna, nggak heran cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat selalu menjadi salah satu topik yang dicari.

Nah, kali ini Stylo akan memberitahu cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat.

Cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat Stylo beritahukan mudah untuk dilakukan, bahkan untuk pemula sekalipun.

Berikut cara pakai pensil alis bikin alis cetar tahan lama yang tepat dari Stylo Indonesia.

Cari tahu yuk, Stylovers!

Baca Juga: Cantik Maksimal! 4 Eyebrow Matic Waterproof Bikin Alis Cetar di Bawah Rp 50 Ribu

Pertama, pilihlah jenis pensil alis berformula waterproof yang sesuai dengan bentuk alis.

Apabila Stylovers mencukur seluruh bagian alis, eyebrow pomade dan eyebrow matic adalah pilihan yang tepat.

Jika Stylovers memiliki alis tipis dan setengah botak, eyebrow matic bisa jadi pilihan untuk menyempurnakan bentuk alismu.

Pensil alis biasa paling pas untuk Stylovers yang pro dalam menggambar alis untuk mendapatkan tampilan alis yang natural hingga bold.