Kulit Mulus Bebas Bulu dengan Waxing, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya

By Grace Kencana Pranata, Senin, 14 Februari 2022 | 19:05 WIB
mitos tentang membentuk alis yang harus kamu ketahui kebenarannya - alis lebih lebat dengan waxing (waxit.net.au)

2. Melakukan waxing dapat menghilangkan semua rambut dari tubuh dengan mudah

Sedangkan teknik lainnya memerlukan banyak waktu dan usaha yang ekstra untuk menghilangkan rambut dari kulit.

3. Treatment waxing dapat mencabut dari tangkai rambut yang berakibat pada pertumbuhan rambut

Rambut yang tumbuh setelah waxing umumnya lembut dan halus dibandingkan cara threading.

4. Harga yang lebih ekonomis dan bisa dilakukan di rumah

Ini tidak seperti threading yang harus dilakukan oleh profesional.

Baca Juga: Muncul Jerawat Setelah Waxing, Ini Cara Mengatasinya Menurut Ahli!

 

5. Efek waxing lebih baik dibandingkan menggunakan pisau cukur

6. Threading berlangsung selama 3 minggu

Sementara waxing juga memberikan keuntungan yang sama namun proses waxing relatif lebih baik dari pada cukur.

Kekurangan waxing sebagai berikut:

1. Jika kulit kamu lembut dan sensitif, maka melakukan waxing akan menjadikan kulit terasa sakit.

2. Terkadang waxing dapat menyebabkan benjolan kecil atau muncul reaksi gatal, yang diakibatkan oleh bahan lilin saat waxing.

3. Salah melakukan waxing bisa mengakibatkan luka bakar kulit dan perubahan warna pada kulit.

Baca Juga: Mitos atau Fakta? 3 Hal Ini Tak Boleh Dilakukan saat Menstruasi!

Jangan lupa ya Stylovers, sebaiknya metode waxing dilakukam saat kulit tidak mengalami luka atau infeksi lainnya. (*)