Urutan Memakai Skincare Pagi, Cuma 5 Tahap untuk Kulit Glowing!

By Cerysa Nur Insani, Jumat, 11 Februari 2022 | 14:20 WIB
Urutan Memakai Skincare Pagi (Freepik)

Setelah mencuci wajah, Stylovers bisa menggunakan toner untuk menambah hidrasi pada kulit.

Toner juga baik digunakan sebagai dasar dari penggunaan skincare berikutnya agar menyerap dan bekerja lebih baik.

Namun, tahap toner ini juga optional kok, Stylovers.

Jika Stylovers merasa kulit sudah bisa cukup lembap hanya dengan pelembap saja, maka Stylovers tidak wajib menggunakan toner.

#3. Essence atau serum

Produk essence dan serum biasanya memiliki kandungan bahan aktif yang bermanfaat untuk merawat dan mengatasi masalah kulit.

Di pagi hari, bahan aktif yang baik digunakan adalah yang bersifat sebagai antioksidan, misalnya seperti serum Vitamin C.

Bahan aktif yang cocok digunakan pagi hari juga biasanya yang memiliki manfaat untuk mencerahkan kulit.

Baca Juga: 7 Urutan Skincare Pagi yang Bisa Lindungi Kulit Wajah Seharian!

Namun jika Stylovers merasa tidak perlu memakai essence atau serum karena tidak memiliki masalah kulit yang berarti, tahap ini juga boleh dilewatkan ya.

#4. Pelembap