5 Rekomendasi Tone Up Sunscreen, Melindungi Sekaligus Mencerahkan!

By Cerysa Nur Insani, Kamis, 30 Desember 2021 | 09:35 WIB
Rekomendasi Tone Up Sunscreen (pexels.com)

Dapat digunakan sekaligus sebagai dasar makeup untuk memberikan tampilan kulit glowing tanpa whitecast.

Some By Mi Truecica Mineral Calming Tone Up Suncream bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Some By Mi dengan harga Rp 252.000 untuk kemasan tube ukuran 50 ml.

Beli di Shopee: Some By Mi Truecica Mineral Calming Tone Up Suncream

#2. Rekomendasi Tone Up Sunscreen: L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear

Rekomendasi Tone Up Sunscreen: L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear (shopee.co.id)

Merupakan sunscreen yang dilengkapi dengan Brightening Niacinamide untuk kulit tampak cerah seketika dan terlindungi dari sinar UV.

Baca Juga: Tren Skincare 2022: Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Remaja Hemat di Kantong!

Cocok untuk kulit yang tampak kusam dan memerlukan tabir surya dengan efek mencerahkan seketika.

L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear bisa didapatkan di drugstore dengan harga Rp 150.000 untuk kemasan botol ukuran 50 ml.

Beli di Shopee: L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear

Beli di Lazada: L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear

Beli di Blibli: L’Oreal Paris UV Defender Serum Protector Bright & Clear

#3. Rekomendasi Tone Up Sunscreen: Biore UV Tone Up UV Milk

Rekomendasi Tone Up Sunscreen: Biore UV Tone Up UV Milk (www.sociolla.com)

Merupakan sunscreen dengan SPF50 PA++++ dan formulasi gabungan warna Pure Lavender dan Prism Powder yang membuat kulit tampak lebih cerah bercahaya seketika.