4 Rekomendasi Hair Tonic Ginseng Atasi Rambut Rontok dan Tipis

By Cerysa Nur Insani, Senin, 8 November 2021 | 09:35 WIB
Rekomendasi Hair Tonic Ginseng Atasi Rambut Rontok dan Tipis (Freepik)

#4. Rekomendasi Hair Tonic Ginseng Atasi Rambut Rontok dan Tipis: Viva Hair Tonic Ginseng

Rekomendasi Hair Tonic Ginseng Atasi Rambut Rontok dan Tipis: Viva Hair Tonic Ginseng (shopee.co.id)

Merupakan tonic rambut yang baik digunakan untuk merawat rambut agar lebat terawat.

Mengandung ekstrak ginseng untuk memperkuat akar rambut dan membantu merangsang pertumbuhan rambut.

Diperkaya dengan Pro Vitamin B5 untuk merawat kelembapan dan kelembutan rambut.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Hair Tonic Ampuh Atasi Rambut Rontok di Bawah Rp 50 Ribu

Viva Hair Tonic Ginseng bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Viva dengan harga Rp 11.000 untuk kemasan botol ukuran 60 ml.

Nah, itu dia Stylovers rekomendasi hair tonic ginseng untuk mengatasi rambut rontok dan tipis. Mana yang jadi pilihanmu? (*)

#SemuaBisaCantik