7 Manfaat Menggunakan Sunscreen Agar Tidak Belang Saat Mengenakan Hijab

By Cerysa Nur Insani, Rabu, 27 Oktober 2021 | 15:45 WIB
Manfaat Menggunakan Sunscreen Agar Tidak Belang Saat Mengenakan Hijab (Unsplash)

Untuk itu, Stylovers harus menggunakan tabir surya, terutama saat bepergian ke luar.

#2. Mencegah Penuaan Dini

Efek buruk dari paparan sinar matahari dapat memicu munculnya tanda-tanda penuaan dini, misalnya kulit kering, kasar, muncul bintik hitam, garis halus, bahkan kerutan pada wajah.

Jika Stylovers tidak ingin tanda-tanda penuaan dini tersebut terjadi, gunakanlah sunscreen sebelum keluar ruangan dan sebelum menggunakan makeup.

Baca Juga: Wajib Tahu, Ini Pentingnya Menggunakan Sunscreen Setiap Hari!

#3. Mencegah Komedo

Salah satu penyebab munculnya komedo di wajah adalah paparan sinar matahari secara langsung.

Oleh sebab itu, dengan menggunakan sunscreen secara rutin, Stylovers bisa mengurangi timbulnya komedo di wajah.

#4. Mencegah Kulit Terbakar

Jika terlalu lama melakukan aktivitas di bawah sinar matahari, lama kelamaan dapat membuat wajah jadi memerah.