Cuma Taburkan Baking Soda di Kasur, Segala Kotoran dan Debu Bisa Terangkat! Rebahan Jadi Lebih Menyenangkan

By Grace Kencana Pranata, Rabu, 20 Oktober 2021 | 20:55 WIB
Tidur telentang menjadi beauty hacks Kim Kardashian untuk cegah keriput di wajah (Pexels.com)

Setelah itu, taburkan bubuk baking soda secara merata di atas kasur menggunakan ayakan.

Kita juga bisa menambahkan 10-15 tetes minyak esensial ke atas permukaan kasur.

Jika sudah, biarkan kasur selama beberapa jam kemudian vakum dengan hati-hati.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Online Shop Baju Tidur Big Size Premium, Nyaman dan Adem!

FYI, cara ini terbukti efektif untuk menghilangkan kotoran, sel kulit mati, keringat, debu, dan noda membandel lainnya yang menempel ke kasur dan sulit untuk dibersihkan.

Bukan tanpa alasan, ini karena baking soda memiliki kandungan natrium dan hidrogen karbonat yang ternyata membantu urusan beres-beres jadi lebih ringan. (*)