5 Kebiasaan yang Menyebabkan Jerawat, Hentikan Sekarang Juga!

By Cerysa Nur Insani, Minggu, 12 September 2021 | 13:40 WIB
Kebiasaan yang Menyebabkan Jerawat (freepik.com)

Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum ada apa saja kebiasaan yang menyebabkan jerawat?

Kebiasaan yang menyebabkan jerawat ini mungkin tanpa sadar juga kamu lakukan setiap hari, Stylovers.

Sangat penting mengetahui kebiasaan yang menyebabkan jerawat berikut ini.

Baca Juga: Jerawat Cepat Reda Pakai 5 Skincare Lokal Murah Ini, Kamu Harus Tahu

Dengan mengetahui kebiasaan yang menyebabkan jerawat ini, Stylovers bisa menghindarinya untuk mencegah jerawat di wajah.

Dilansir dari indiatimes.com, ini dia kebiasaan yang menyebabkan jerawat!

#1. Menggunakan Ponsel

Ponsel adalah barang yang paling sering kita gunakan setiap harinya.