5 Kebiasaan Sepele Bikin Pipi Tembem yang Sering Dilakukan Tanpa Disadari

By Livia, Rabu, 8 September 2021 | 17:45 WIB
5 kebiasaan sepele bikin pipi tembem yang sering dilakukan tanpa disadari. (freepik.com)

Tubuh dan kulit yang terhidrasi dengan baik dapat terhindar dari kelebihan berat badan, termasuk pipi tembem.

Baca Juga: Trik untuk Membuat Ilusi Pipi Tirus Alami dalam Sekejap, Mau Coba?

2. 5 Kebiasaan Sepele Bikin Pipi Tembem yang Sering Dilakukan Tanpa Disadari: Begadang 

Sering dilakukan tanpa disadari, kebiasaan yang satu ini merupakan salah satu penyebab pipi Stylovers tembem.

Yup, saat seseorang sering begadang atau memiliki pola tidur buruk, maka tubuh akan memproduksi hormon kortisol.

Salah satu efek sampingnya adalah kenaikan berat badan, termasuk membuat pipi tembem karena nafsu makan meningkat.

Maka dari itu penting bagi Stylovers tidur cukup dan teratur agar terhindar punya pipi tembem.

Baca Juga: 3 Langkah Bikin Wajah Tirus Secara Instan dengan Makeup, Cobain Yuk!

3. 5 Kebiasaan Sepele Bikin Pipi Tembem yang Sering Dilakukan Tanpa Disadari: Konsumsi Gula Berlebih 

Penyebab pipi tembem yang satu ini tidak disadari oleh banyak orang.

Yup, mengonsumsi makanan dan minuman manis secara berlebihan merupakan salah satu penyebab pipi tembem.

Selain menambah kenaikan berat badan, jumlah kalori yang tinggi pada makanan dan minuman manis juga dapat membuat pipi tembem.