3. Nexcare Acne Cover Thin Patch
Acne patch yang ketiga merupakan produk dari brand Nexcare.
Sesuai namanya, acne patch ini diklaim memiliki tampilan yang sangat tipis sehingga akan terlihat natural di permukaan kulit.
Uniknya, acne patch dari Nexcare terdiri dari 7 stiker dengan 3 stiker besar dan 4 stiker acne patch kecil.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Micellar Water Tanpa Alkohol di Bawah Rp35 Ribu, Aman untuk Kulit Sensitif!
Untuk penggunaannya, acne patch dari Nexcare dianjurkan hanya bisa digunakan selama 8 jam saja.
Dikemas dengan 7 stiker di dalamnya, acne patch dari Nexcare dibandrol dengan harga Rp20,5 ribu.
4. Acnemed Acne Patch
Acne patch yang terakhir merupakan produk dari brand Acnemed.
Acne patch dari Acnemed diklaim mengandung salicylic acid yang dapat mengangkat sel kulit mati dan membersihkan pori-pori.
Selain itu, terdapat pula tea tree leaf oil yang diklaim dapat mengurangi bekas jerawat.
Untuk penggunaannya, acne patch dari Acnemed dapat digunakan selama 8-12 jam.
Dikemas dengan 24 stiker di dalamnya, acne patch dari Acnemed dibandrol dengan harga Rp36 ribu.
(*)