Pakai Outfit Mirip Koran dan Sarung, Ayu Ting Ting Tuai Komentar Nyeleneh dari Netizen!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 10 Agustus 2021 | 12:45 WIB
Ayu Ting Ting (www.instagram.com/ayutingting92)

Stylo Indonesia - Stylovers tentunya sudah familiar dengan sosok penyanyi dangdut Ayu Ting Ting, bukan?

Pelantun lagu Minyak Wangi ini memang seolah tak pernah luput dari perhatian netizen.

Tak hanya soal penampilannya di atas panggung, gaya fashion Ayu Ting Ting sehari-hari juga kian menjadi sorotan.

Baca Juga: Kariernya di Ujung Tanduk karena Petisi Blacklist Ayu Ting Ting, sang Biduan Malah Bergaya Mewah Pakai Ikat Kepala Jutaan Rupiah!

Sebagai sosok penyanyi dangdut yang terkenal, tentunya penampilan Ayu Ting Ting dalam berbagai kesempatan juga kerap menjadi sorotan.

Potret penampilan Ayu Ting Ting bisa diintip melalui foto-foto yang diunggah ke akun Instagram miliknya @ayutingting92.