Pamer Foto Tampak Samping, Hidung Stephanie Poetri Malah Jadi Sorotan

By Ristiani Theresa, Senin, 9 Agustus 2021 | 09:48 WIB
Stephanie Poetri (IG Stephanie Poetri)

Stephanie Poetri (IG Stephanie Poetri)

Stephanie Poetri tampak memamerkan potret wajahnya.

Tampak dari samping, Stephanie Poetri anak Titi DJ itu tampil dengan gaya rambut messy.

Nah, tapi menariknya nih Stylovers, tampilan hidungnya yang sangat mancung pun langsung jadi sorotan netizen di media sosiual hingga bikin iri, hehehe.

Baca Juga: Lagu I Love You 3000 Trending, Intip Potret Cantik Stephanie Poetri Anak Titi DJ yang Super Cantik

aiueonim "Yaallah idungnya iri iri iri iri iri."

jaysscoott "Idung nya mancung banget dah, kaya prosotan rprtra kalijodoh ."

umidewi_ifadine "Masyaallah hidungnya...."

atiprusma "Pengen main prosotan." (*)

Baca Juga: Inspirasi Gaya Padu Padan Motif ala Putri Titi DJ, Stephanie Poetri