3 Rekomendasi Hydrating Toner untuk Kulit Berjerawat di Bawah Rp 100 Ribu

By Livia, Rabu, 4 Agustus 2021 | 09:40 WIB
3 rekomendasi hydrating toner untuk kulit berjerawat di bawah Rp 100 ribu. (freepik.com)

3. 3 Rekomendasi Hydrating Toner untuk Kulit Berjerawat di Bawah Rp 100 Ribu: Whitelab Acne Toner 

Whitelab Acne Toner. (shopee.co.id)

Whitelab Acne Toner juga bisa jadi pilihan Stylovers untuk merawat dan mengatasi berbagai masalah pada kulit berjerawat. 

Diformulasikan dengan tea tree sebagai antibakteri alami efektif mencegah dan mengurangi timbulnya jerawat, menenangkan iritasi dan kemerahan serta menyegarkan kulit. 

Kandungan hexamidine pada hydrating toner ini membantu merawat kehalusan dan kelembutan kulit wajah, mengurangi iritasi dan kemerahan karena jerawat. 

Formulanya melembapkan, menghidrasi, mencegah dan mengurangi timbulnya jerawat. 

Hydrating toner seharga Rp 60.000 ini bisa didapatkan di beauty store dan online store. 

Selamat mencoba, Stylovers!(*)