"Ya ini plek-ketiplek, please banget ini enggak perlu tes DNA," kata sang presenter.
"Sorry banget ya, tapi ini dari wajahnya, alisnya, matanya, bibirnya, hidungnya, lu bagian lahirin doang kak."
Tak hanya sekali, sang presenter lagi-lagi menuturkan kemiripan bocah tersebut dengan sang aktor.
Wenny Ariani tunjukkan foto anaknya.
"Ini mirip banget, bapak sama anak ya gini, enggak perlu tes DNA lagi sih," kata sang presenter.
"Ya makanya," sahut Wenny.
"Dan kalau misalnya ada pertanyaan, 'Apakah Rezky pernah mengakui dari mulutnya bahwa itu anaknya?', tidak, belum ada."