Stylo Indonesia - Wajah glowing saat bangun bisa kamu miliki dengan melakukan 4 kebiasaan sepele sebelum tidur ini loh, Stylovers.
Tak hanya bikin wajah glowing saat bangun, 4 kebiasaan sepele sebelum tidur yang perlu kamu lakukan ini dapat menunjang penampilan dan menambah rasa percaya dirimu.
4 kebiasaan sepele sebelum tidur ini mudah kamu lakukan tanpa perlu mengeluarkan budget berlebih untuk miliki wajah glowing saat bangun.
Wajah glowing saat bangun bisa Stylovers miliki dengan melakukan 4 kebiasaan sepele sebelum tidur ini secara rutin.
Nah, kali ini Stylo akan memberitahu 4 kebiasaan sepele sebelum tidur bikin wajah glowing saat bangun yang wajib untuk kamu ketahui.
Berikut 4 kebiasaan sepele sebelum tidur yang bikin wajah glowing saat bangun.
Cari tahu yuk, Stylovers!
Baca Juga: Pantesan Wajah Kamu Jadi Jerawatan Komedoan Gara-gara 4 Hal Ini, Stop Lakuin ya!
1. 4 Kebiasaan Sepele Sebelum Tidur yang Bikin Wajah Glowing Saat Bangun: Double Cleansing
Untuk miliki wajah glowing saat bangun dimulai dari menjaga kebersihan wajah dengan melakukan teknik double cleansing sebelum tidur.
Yup, membersihkan wajah menggunakan sabun cuci muka saja tidak cukup untuk mendapatkan wajah glowing saat bangun tidur.
Dengan melakukan teknik double cleansing, kotoran, makeup dan minyak terangkat secara optimal sehingga wajah bersih dan dapat menyerap produk skincare dengan baik.