Mitos Laser Sebabkan Kulit Menipis Tidak Tepat, Begini Penjelasannya!

By Cerysa Nur Insani, Kamis, 24 Juni 2021 | 11:10 WIB
Ilustrasi treatment laser. (Freepik)

Hal ini dipengaruhi oleh berbagai faktor mulai dari sensitivitas kulit hingga toleransi terhadap rasa sakit.

Kebiasaan gaya hidup seperti merokok, paparan sinar matahari, penggunaan jenis obat tertentu, hingga produk skincare yang digunakan juga dapat memengaruhi hasil setelah treatment laser.

Oleh sebab itu, percayakan kepada dokter mengenai jadwal dan berapa kali Stylovers perlu melakukan treatment laser hingga mendapatkan hasil maksimal.

Baca Juga: Mengenal Perawatan Hollywood Laser Peel untuk Merawat Kulit Wajah

Hal ini bisa didiskusikan bersama dokter hingga mencapai kesepakatan.

Nah, itu dia Stylovers penjelasan mengenai mitos laser salah satunya laser sebabkan kulit menipis. Tidak perlu khawatir! (*)

#SemuaBisaCantik