Jangan Abai! Ternyata Ini 2 Penyebab yang Bikin Wajah Susah Glowing

By Astria Putri Nurmaya, Rabu, 9 Juni 2021 | 10:30 WIB
Jangan Abai! Ternyata Ini 2 Penyebab yang Bikin Wajah Susah Glowing (freepik.com)

Kalau enggak dibersihkan secara rutin, tumpukan kulit mati ini akan menghambat penyerapan skincare masuk ke dalam wajah.

Akibatnya, wajah jadi susah glowing karena kandungan di dalam skincare tidak bisa terserap sempurna.

Kalau kayak gini rugi dong, apalagi skincare yang dibeli harganya cukup mahal.

Baca Juga: Wajah Cerah dan Glowing dengan Serum Vitamin C di Bawah Rp 50 Ribu

Oleh sebab itu, kita harus rajin eksfoliasi secara mandiri sebanyak 1-2 kali dalam seminggu.

Sudah banyak tersedia produk eksfoliasi dari berbagai merek yang bisa dicoba sesuai dengan jenis kulit.

Tapi, terlalu sering melakukan eksfoliasi juga bisa bikin kulit jadi iritasi. Jadi sebaiknya cukup 1-2 minggu sekali aja, ya Stylovers.