Berisiko Timbul Jerawat dan Iristasi, Yuk Rutin Cuci Spons Makeup dengan Tiga Macam Bahan Ini

By Grace Kencana Pranata, Kamis, 6 Mei 2021 | 18:40 WIB
Kulit yang kotor bisa menimbulkan jerawat di wajah (stylecraze.com)

Berisiko Timbul Jerawat dan Iristasi, Yuk Rutin Cuci Spons Makeup dengan Tiga Macam Bahan Ini - Sabun Cuci Piring

Sabun cuci piring (learn.compactappliance)

Sabun cuci bisa membantu membersihkan spons makeup atau beauty blender.

Caranya, cucilah spons makeup atau beauty blender dengan air dengan wadah mangkuk, kemudian tambahkan sabun cuci piring.

Masukkan mangkuk yang berisi air dan spons makeup tadi ke dalam microwave, panaskan selama 1-2 menit.

Baca Juga: Pilihan Online Shop yang Jual Busana Plisket Untuk Hijabers yang Bisa Dipakai Saat Lebaran

Pastikan mangkuk yang kamu gunakan aman untuk dimasukkan ke dalam microwave ya.

Setelah itu, bilas beauty blender atau spons makeup tadi dengan air bersih, lalu keringkan.