Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi One Set Muslim Simpel nan Elegan ala Hijabers Namira Mamora

By Rina Suhandi, Rabu, 5 Mei 2021 | 13:00 WIB
Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi One Set Muslim Simpel nan Elegan ala Hijabers Namira Mamora (instagram.com/namiramamora)

Stylo Indonesia - One set merupakan fashion item yang sedang naik daun semenjak akhir tahun 2020.

Hingga saat ini, one set menjadi fashion item andalan bagi para fashion enthusiast yang bingung atau 'mager' untuk mix and match pakaian.

Maka dari itu, one set juga termasuk menjadi salah satu deretan tren baju lebaran 2021.

Menjadi tren baju lebaran 2021, hijabers Namira Mamora kerap kali membagikan rekomendasi one set muslim simpel nan elegan di Instagramnya.

Baca Juga: Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi Dress Muslim Anggun untuk Salat Idul Fitri ala Hijabers Nadila Drn

Yap, mengetahui rekomendasi one set menjadi penting karena hari raya lebaran sebentar lagi akan tiba!

Deretan one set muslim yang dijual di online shop merek lokal ini juga terbilang dibanderol dengan harga yang terjangkau.

Jadi, Stylovers harus banget punya one set-one set ini untuk lebaran nanti!

Yuk, simak 3 rekomendasi one set muslim simpel nan anggun ala hijabers Namia Mamora yang telah dirangkum oleh Stylo Indonesia!

Baca Juga: Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi Outer Hijab Kekinian Harga Terjangkau ala Selebgram Adinda Mutiara