Gaya Nathalie juga terlihat makin sempurna karena tambahan pashmina warna senada di kepalanya.
Wajah Nathalie Holscher juga terlihat makin memesona karena pulasan makeup flawless lengkap dengan lipstik merah di bibirnya.
Namun, foto tersebut justru sukses membuar netizen heboh karena mata Nathalie yang dinilai berbeda dari biasanya.
Misalnya komentar dari pemilik akun @syilabellamartisha "Matanya terluhat sedih banget teteh Nathalie, semangat teh," tulisnya.