Clean & Clear Daily Pore Cleanser bisa didapatkan di minimarket, supermarket dan online store seharga Rp 25.100.
Baca Juga: Cara Mengecilkan Pori-pori Kulit Wajah dengan Es Batu, Ampuhkah? Ini Penjelasannya Menurut Dokter
3. Pilihan Sabun Cuci Muka untuk Atasi Pori-pori Besar di Bawah Rp 50 Ribu: Pond's Pure White Pollution D-Toxx Facial Foam
Pond's Pure White Pollution D-Toxx Facial Foam juga bisa jadi sabun cuci muka pilihanmu untuk mengatasi pori-pori besar, komedo dan kulit berminyak.
Mengandung ekstrak charcoal dan japanese green tea yang kaya akan antioksidan efektif membersihkan kotoran, minyak dan sisa makeup secara optimal.
Selain itu, kandungan bahan alaminya membantu mengangkat sel kulit mati dan minyak berlebih penyebab pori-pori besar dan kulit berminyak.
Gunakan sabun cuci muka ini setelah menggunakan micellar water agar wajah bersih optimal.
Pond's Pure White Pollution D-Toxx Facial Foam dapat Styovers beli dengan berbagai ukuran di minimarket, supermarket, beauty store dan online store sekitar 19 ribu hingga 32 ribu Rupiah.
Selamat mencoba, Stylovers!(*)