3 Langkah Atasi Bibir Kering dan Hitam Serta Rekomendasi Produknya

By Livia, Rabu, 24 Maret 2021 | 10:33 WIB
3 langkah atasi bibir kering dan hitam serta rekomendasi produknya. (freepik.com)

Apalagi jika Stylovers menggunakan lipstik, lip cream dan perona bibir lainnya setiap hari, gunakan lip mask secara rutin untuk merawat bibirmu secara optimal. 

Emina Lip Mask bisa jadi pilihanmu untuk merawat bibir secara intensif.

Mengandung shea butter dan 7 natural oil efektif melembapkan dan menutrisi bibir secara intensif selama kamu tidur.

Lip mask ini dapat membantu mengubah warna bibir yang hitam akibat penggunaan lipstik menjadi pink alami jika digunakan secara rutin.

Lip mask ini juga membantu mencegah bibir kering dan pecah-pecah akibat sering terpapar sinar matahari, ruangan ber-ac dan penggunaan perona bibir setiap hari.

Gunakan 1-2 kali seminggu pada bibir yang telah dibersihkan menggunakan makeup remover sebelum tidur.

Biarkan lip mask menutrisi bibirmu semalaman dan bilas keesokan paginya menggunakan makeup remover dan air bersih.

Emina Lip Mask dapat Stylovers beli di beauty store dan online store seharga Rp 38.000.

Selamat mencoba, Stylovers!(*)