Mitos Face Roller Bisa Bikin Wajah Lebih Tirus, Benar Atau Enggak Sih?

By Cerysa Nur Insani, Sabtu, 13 Maret 2021 | 15:30 WIB
Mitos Face Roller Bisa Bikin Wajah Lebih Tirus, Benar Atau Enggak Sih? (Freepik)

Face roller bisa membantu mengurangi cairan yang membuat wajah tampak bengkak, sehingga membuat wajah terlihat lebih tirus untuk sementara.

Caranya adalah dengan menggunakan face roller ke arah atas kemudian turun searah telinga.

#4. Mitos: Face roller bisa mengeluarkan racun dari tubuh atau mendetoks tubuh.

Fakta: Mitos ini bisa dibilang benar.

Baca Juga: 3 Cara Meniruskan Wajah Secara Instan dan Rekomendasi Produknya

Setiap aktivitas yang merangsang drainase limfatik atau mengurangi cairan dapat mendetoksifikasi tubuh.

Termasuk pijatan pada wajah menggunakan face roller.

Nah, itu dia Stylovers penjelasan mengenai mitos face roller, salah satunya face roller bisa bikin wajah lebih tirus. Apakah kamu suka menggunakan face roller, Stylovers? (*)

#SemuaBisaCantik