Stylo Indonesia - Kulit dehidrasi merupakan kondisi kulit wajah kekurangan kandungan air pada lapisan epidermis kulit yang menyebabkan perubahan pada tektsur kulit.
Kulit dehidrasi ditandai dengan munculnya garis-garis halus pada wajah, kulit sangat berminyak di lapisan terluar namun terasa kencang, kasar dan kusam.
Kulit dehidrasi dapat diatasi menggunakan skincare yang tepat.
Kini hadir berbagai pilihan skincare dengan bahan alami dan aktif yang dapat mengatasi kulit dehidrasi secara efektif.
Pilihan skincare untuk kulit dehidrasi yang akan Stylo rekomendasikan mudah Stylovers dapatkan di pusat perbelanjaan dan online store.
Selain mudah didapatkan, pilihan skincare untuk kulit dehidrasi yang akan Stylo rekomendasikan memiliki harga yang terjangkau.
Berikut 5 rekomendasi skincare untuk kulit dehidrasi di bawah Rp 100 ribu yang bisa jadi pilihan untuk merawat kulit wajahmu.
Cobain yuk, Stylovers!
Baca Juga: 5 Tips Memilih Skincare untuk Atasi Kulit Dehidrasi dengan Tepat
1. 5 Rekomendasi Skincare untuk Kulit Dehidrasi di Bawah Rp 100 Ribu: Wardah Nature Daily Aloe Hydramild Facial Wash
Untuk mengatasi kulit dehidrasi agar kembali lembap dan sehat dimulai dari menggunakan sabun cuci muka yang tepat.