Tak Disangka, Berhubungan Intim Berlebihan dan Terlalu Sering Bisa Datangkan 14 Kesengsaraan Ini!

By Astria Putri Nurmaya, Jumat, 19 Februari 2021 | 22:40 WIB
Tak Disangka, Berhubungan Intim Berlebihan dan Terlalu Sering Bisa Datangkan 14 Kesengsaraan Ini! (www.freepik.com)

12. Imunitas Lemah

Kekebalan tubuh dapat melemah jika bercinta terlalu sering.

Hormon prostaglandin E-2 dilepaskan ke dalam aliran darah saat berhubungan intim.

Hormon ini dapat menyebabkan masalah seperti melemahnya kekebalan tubuh, rusaknya jaringan, nyeri saraf dan otot, serta kurangnya rangsangan seksual jika diproduksi secara berlebihan.

13. Serangan Jantung

Meskipun hal ini jarang terjadi, ada beberapa situasi ketika seseorang menderita serangan jantung selama hubungan seksual.

Baca Juga: Lebih Bergairah! Ini Waktu yang Pas Lakukan Hubungan Intim dengan Pasangan

Meskipun seks baik untuk jantung, karena ia sama dengan olahraga kardiovaskular, namun kita harus melakukannya dengan mempertimbangkan bahwa kita atau pasangan memiliki riwayat jantung.

14. Mr P Patah

Tak Disangka, Berhubungan Intim Berlebihan dan Terlalu Sering Bisa Datangkan 14 Kesengsaraan Ini! (hallosehat.com)

Meskipun Mr P tidak bertulang, namun penting untuk diketahui bahwa penis juga bisa mengalami fraktur atau “patah”.

Jika pria mengalami penis patah, mereka biasanya akan mendengar suara gemeretak yang diikuti dengan hilangnya ereksi.

Ini biasanya mengakibatkan bengkak di pangkal penis atau skrotum. (Traya/Stylo)(*)

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul, "14 Efek Negatif yang Bisa Dilami Akibat Terlalu Sering Bercinta".

Penulis : Anjar Saputra

Editor : Soesanti Harini Hartono